Berkumpul di masjid al furqon untuk mengikuti kegiatan bersepeda gembira , sebelum itu kami juga menjelaskan tata tertib kepada adik dan memberikan voucher untuk doorprize dan snack kemudian kami bersama sama berdoa. Tempelkan stiker Tpa dulu sebelum berangkat.
Pagi 29 april 2015 kami mulai berjalan menggunakan sepeda dan waktu debian cuaca pagi sangat cerah dilanjutkan dengan kegiatan bersepeda gembira.
Dalam keberangkatan begitu banyak peserta yang telah hadir di sana dan susul menyusul hingga pula jumlah rata rata meliputi 500 sepeda dari usia kanak kanak sampai usia lanjut usia.Tujuan dari kegiatan ini diadakan agar sendangmulyo dapat lebih sehat dan lebih maju.Dengan ucapan bismillahirrahmaanirrahiim acara dibuka oleh kepala desa,dalam saat ini aturan yang telah ditentukan dan peserta dimohon untuk mengikuti agenda ini dengan baik dan dengan tepat agar tidak mengganggu pengguna jalan lainnya.Untuk itulah pengguna jalan bisa menggunakan jalan dengan nyaman dan aman( dimohon dengan tertib berlalulintas)
Dalam keberangkatan begitu banyak peserta yang telah hadir di sana dan susul menyusul hingga pula jumlah rata rata meliputi 500 sepeda dari usia kanak kanak sampai usia lanjut usia.Tujuan dari kegiatan ini diadakan agar sendangmulyo dapat lebih sehat dan lebih maju.Dengan ucapan bismillahirrahmaanirrahiim acara dibuka oleh kepala desa,dalam saat ini aturan yang telah ditentukan dan peserta dimohon untuk mengikuti agenda ini dengan baik dan dengan tepat agar tidak mengganggu pengguna jalan lainnya.Untuk itulah pengguna jalan bisa menggunakan jalan dengan nyaman dan aman( dimohon dengan tertib berlalulintas)
Dipimpin oleh kakak pmna kami berangkat dari start sendang mulyo, kelurahan keselatan kemudian menuju desa prapak wetan kemudian ke desa menyolan kemudian menuju desa mergan dan sembuhan, d lanjut jalan menuju desa klepu (beristirahat) sejenak kemudian dilanjutkan dengan menuju desa kwayuhan dan ke desa diro, muncul kembali di kelurahan untuk finishnya.
Setelah sampai kami menukarkan voucher dengan makanan kemudian di area bali sendangmulyo kami disambut dengan permainan musik dari teman teman pmna sembari itu kami diajak untuk memperhatikan nomor undian karena kakak pmna juga mengumumkan hasil siapa yang mendapat doorpress.Untuk doorprize nya antara lain ada snack kemudian alat rumah tangga, kipas angin, tv dan doorprize utama yaitu sebuah sepeda.Alhamdulillah adek adek tpa kami juga mendapatkan doorprize dan untuk doorprize utama yaitu, sepeda diperoleh dari jamaah sembuhan.
Acara ini berlangsung dengan sukses dan lancar selamat kepada kakak pmna dan untuk acara selanjutnya semoga dapat lebih sukses lagi. Kami senang dapat mengikuti kegiatan ini dan kami juga mengucapkan banyak terimakasih, selalu sukses untuk kakak pmna sendangmulyo.
Tpa Alfurqon
..different..the best..Yess..
0 comments:
Post a Comment